⚛ Webinar HIMNI: Sinergi Satu Peta & Dinamika UU Cipta Kerja, Mengurai RTRW untuk PLTN?
Webinar ini akan membahas tantangan dan strategi dalam mengintegrasikan proyek PLTN dalam rencana tata ruang nasional. Melalui lensa Kebijakan Satu Peta dan UU Cipta Kerja, kita akan mengeksplorasi bagaimana perencanaan yang efisien dan inklusif dapat mendukung pembangunan infrastruktur energi berkelanjutan di Indonesia, serta memastikan keadilan sosial dan lingkungan dalam prosesnya.
📆 Kamis, 28 Maret 2024
🕓 15:00-16:30 WIB
🆓 Registrasi https://shorturl.at/rxAR9
Meeting ID: 878 1095 8997
Passcode: wisnubroto
🎖 Terdapat e-certificate
📽 Acara ini dapat pula diikuti via youtube di kanal djarot sulistio Wisnubroto atau https://shorturl.at/mIV25