⚛️ Webinar HIMNI: Apa Visi dan Misi Politeknik Teknologi Nuklir Indonesia?

📣 Mungkin tak banyak yang tahu bahwa ada Politeknik Nuklir Indonesia sejak 2021. Padahal cikal bakalnya dicanangkan oleh BATAN sebagai Pendidikan Ahli Teknik Nuklir mulai 1985, dan berubah menjadi STTN pada 2001.

🛎️ Bagaimana prospek lulusan Poltek tersebut? Apakah banyak lapangan kerja nuklir di Indonesia? Di Poltek Nuklir juga ada kuliah nol rupiah. Apa itu? Ikuti webinar ini bersama Dr. Zainal Arief, ST. MT. (Direktur Poltek Nuklir – BRIN), pada:

📆 31 Maret
⏰ 16:00-18:00 WIB

🆓 Registrasi https://bit.ly/Poltek_Nuklir

🎖️ Terdapat ecertificate